Pages

Terimakasih Sudah Berkunjung | Azwarbloop Blog's , Selamat Membaca Dan Menikmati | Blogger Yg Baik Silahkan meninggalkan pesan

Senin, 11 Maret 2013

5 Planet Terunik di Tata surya





Urbie | Auto Update, Selamat datang pengunjung setia Urbie. Sudah lama sekali saya tidak meng update , pada kesempatan  kali ini saya akan meng update 5 Planet teraneh di jagad raya ( TATA SURYA ) berikut keterangan nya , yuk di simak :


Berikut ini adalah daftar planet paling unik yang ada di luar angkasa yang kami rangkum dalam artikel 5 Planet Luar Angkasa Paling Unik.

1). WASP-12b (planet terpanas di luar angkasa)
WASP-12b merupakan planet terpanas di luar angkasa yang pernah ditemukan oleh manusia. Suhu dari permukaan planet ini sendiri bisa sampai 3. 200 celcius. WASP-12b terletaknya pada jarak yang cukup jauh, yakni sekitar 870 thn cahaya dari planet Bumi kita.

2). OGLE-2005-BLG-390L b (planet terdingin dan terjauh dari Bumi)
OGLE-2005-BLG-390L b merupakan planet terdingin yang pernah ditemukan. Selain itu, planet ini juga merupakan planet dengan jarak paling jauh dari Bumi yang sudah diketahui hingga saat ini, jaraknya lebih kurang yakni 28.000 thn cahaya dari Bumi!

3). Dubbed TrES-4 (planet terbesar di luar angkasa)
Dubbed TrES-4 adalah planet paling besar yang sudah diketahui sampai sekarang ini. Planet ini memiliki ukurannya yang sangat besar jika dibandingkan dengan Bumi. Planet Jupiter adalah planet terbesar dalam tata surya kita dan ukuran Dubbed TrES-4 ini 1,7 kali ukuran planet Jupiter. Jarak planet ini dari Bumi kita lebih kurang 1400 thn cahaya.

4). Kepler-10b (planet terkecil di luar angkasa)
Kepler-10b adalah planet yang sampai sekarang ini di kenali sebagai planet terkecil di luar angkasa. Planet berukuran kerdil ini ditemukan pada bulan Januari 2011 lalu.

5). SWEEPS-10 (planet dengan masa orbit tercepat)
SWEEPS-10 adalah planet yang mempunyai masa orbit tercepat di luar angkasa. Masa atau waktu yang diperlukan planet ini untuk satu kali memutari bintang dimana ia mengorbit cuma kurang lebih 10 jam. Dibandingkan dengan Bumi yang memerlukan waktu 1 tahun untuk satu kali memutari matahari.



Terimakasih Sudah berkunjung ke blog Saya , Jika ada kesalahan  pada kalimat /
link yang error tolong anda berikan Komentar di bawah  , Urbiee | Corporation.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar